C-box adalah salah satu kotak pesan yang banyak bertebaran di jagat blog sekarang ini, lainnya ada shoutmix, box googlefriend connect dan sebagainya.
Saat ini hanya ditampilkan
tips cara membuatnya, mungkin sudah basi tapi tak apalah sekedar ngisi2 arsip tips ini.
Lansung kecara membuatnya
1. Masuk Ke c-box nya
2. Klik Tulisan Get Your Own Free C-box now [ kalo udah masuk kesitu ada tulisan seperti itu tahu... ;-P]
3. Terus ada formulir pendaftarannya
4. Isi dengan data kamu
5. Setelah sukses dikanan atas ada login lagi, isi dengan password kamu yang tadi
6. dapatkan kode htmlnya dengan ngeklik di navigasi atas yang judulnya publish
7. instalasi ke blogger, dari cbox nya cara instalasinya seperti ini :
1. Copy your code to the clipboard by clicking the button above.
2. Sign in at blogger.com / blogspot.com.
3. On your blog, go to the dashboard by clicking customize.
4. Click on Layout
5. Select Page elements.
6. Click Add a Gadget.
7. Choose HTML/JavaScript, click the content box and paste your code in it by pressing Ctrl+V.
8. Save the changes. (di teranslit sendiri ya ;-)]
8. Cbox bisa dinikmati sekarang.
seperti cboxnya eysa tips ini.. ;-)
Untuk modifikasi warna atau lainnya cbox ini bisa diutak atik sendiri nanti di situs tersebut, lebih enak kan kalo otodidak utak atiknya *ngeless*
Ciao... ^_^
[baca selengkapnya di http://yahyalagi.blogspot.com/2010/01/hijrah-ke-cbox-dan-cara-membuat-cbox.html
Artikel keren lainnya:
2 Tanggapan untuk "Buat C-Box Yuks [&Tips membuatnya]"
Testing] Buat cbox itu mudah ya... ;-D
:-P
Posting Komentar